Pendaftaran Lomba : 9-21 January 2012
Himpunan Mahasiswa Matematika
(Himatika) Fakultas MIPA Universitas Negeri Makassar mengadakan event tahunan Geometry
dengan tema "When Mathematics Becomes Close to you". event ini
diharapkan bisa menjadi media untuk pelajar-pelajar di Sulawesi Selatan dan
Barat agar dapat mencintai Pelajaran Matematika yang bagi sebagian orang
dianggap Mengerikan.
adapun paket kegiatannya(lomba,kompetisi,dll) sebagai berikut :
adapun paket kegiatannya(lomba,kompetisi,dll) sebagai berikut :
1. Lomba Cepat Tepat Matematika
Individu dan Beregu (2 orang tiap regu)
> ketentuannya : Siswa(i)
SD/Sederajat, SMP/Sederajat dan SMA/Sederajat Se-Sulawesi Selatan dan Barat
mengisi Formulir, mencantumkan foto dan membayar biaya registrasi sebesar Rp.
50.000 untuk Individu dan Rp. 100.000 untuk beregu.
2. Lomba Cepat tepat Bilingual
Individu dan beregu (2 orang tiap regu)
> Ketentuannya : Siswa(i)
SMA/Sederajat Se-Sulawesi Selatan dan Barat mengisi Formulir, mencantumkan foto
dan membayar biaya registrasi sebesar Rp. 50.000 untuk Individu dan Rp. 100.000
untuk beregu.
3. Seminar "Unconsius Mind
Program" (Aplikasi Hipnotis, Neuro Linguistik Programming dalam
pembelajaran di kelas)
> Ketentuannya : Guru dan
mahasiswa mengisi formulir dan membayar biaya registrasi sebesar Rp. 100.000
untuk Guru dan Rp. 75.000 untuk Mahasiswa.
4. Koordinat (Kontes Corak Mading
Matematika) dengan tema Matematika dan Sekolahku.
> Ketentuannya : Siswa(i)
SMA/Sederajat (4 orang dalam tiap Tim) membawa bahan setengah jadi untuk
merakit mading dan menyiapkan portofolio untuk bahan presentasi. membayar biaya
registrasi sebesar Rp. 75.000 per tim
5. Garis Matematika (Gelar
Accoustics Matematika)
> ketentuannya : siswa dan
mahasiswa maksimal 4 orang dalam setiap Tim. membawakan 2 lagu dengan 1 lagu
wajib dan 1 lagu pilihan peserta dengan durasi penampilan maksimal 7 menit dan
3 menit persiapan. lagu wajib dengan pilihan : Not With Me (Bondan Feat.
Fade2Black), Laguku (Ungu), dan 21 Guns (Green Day). Membayar
biaya registrasi sebesar Rp. 75.000 per tim.
adapun paket kegiatan yang terbuka
untuk umum adalah :
1. Bazaar Buku dan Pameran Karya
Mahasiswa Matematika
2. Donor darah
Waktu Kegiatan : Sabtu-Senin/21-23
January 2012
Tempat Kegiatan : Kampus
Parangtambung FMIPA UNM
pendaftaran dapat dilakukan mulai
tanggal 9-21 January 2012
daftarkan diri kamu segera untuk
membawa nama baik sekolahmu. Dapatkan Formulir pendaftaran dan Info lebih
lanjut hubungi CP : 085 343 776 697 (Arin)
NB ! Silahkan Copy paste, tapi kalau anda tidak keberatan mohon cantumkan sumber dengan backlink ke blog info-lomba.com juga. Trims :-)