OSN Pertamina 2011

Pendaftaran: 1 Agustus dan akan ditutup tanggal 20 September 2011


       Olimpiade Sains Nasional Pertamina (OSN-PERTAMINA) 2011merupakan ajang kompetisi sains tingkat nasional yang dikhususkan bagi para mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi dan swasta di seluruh Indonesia bertujuan mendorong mahasiswa yang mendalami bidang MatematikaFisikaKimia dan Biologi agar lebih serius dan kompeten dibidangnya. Kegiatan Olimpiade Sains Nasional Perguruan Tinggi Pertamina (OSN-Pertamina) merupakan agenda tahunan Corporate Social Responsibility (CSR) PT Pertamina bekerjasama dengan Universitas Indonesia
Sekretariat Pusat OSN-PERTAMINA 2011 Universitas Indonesia, Depok:


Persyaratan Peserta
  1. Mahasiswa Program S-1 / D4 semua fakultas/jurusan, minimal Semester III (Tiga), yang dibuktikan dengan kartu mahasiswa dan surat pengantar dari Ketua Jurusan/Dekan Fakultas Masing-masing
  2. Tidak pernah menjadi Pemenang tingkat 1, 2 dan 3 pada kompetisi sains tingkat perguruan tinggi nasional, dan tidak pernah mengikuti kompetisi sains perguruan tinggi internasional
  3. Pemenang 1, 2 dan 3 di tingkat Nasional dan Pemenang 1 tingkat Provinsi pada OSN-Pertamina (d/h OSN-PTI) 2008, 2009 dan 2010 tidak diperkenankan mengikuti OSN-Pertamina 2011
Jadwal Kompetisi/Lomba:

  • Seleksi Tingkat Provinsi
Babak Penyisihan (Ujian Tertulis Multiple Choice) akan berlangsung serentak disemua provinsi pada tanggal 27 September 2011, dan semua hasilnya akan diumumkan pada tanggal 1 Oktober 2011
Final Tingkat Provinsi (Ujian Tertulis Essay & Paparan Makalah) pada tanggal 7 Oktober 2011
  • Seleksi Tingkat Pusat 
Akan diselenggarakan pada tanggal 1-4 November 2011 yang akan diikuti para pemenang tingkat provinsi
CP:
  • Gedung A FMIPA LT. Dasar, Kampus UI Depok.
  • Telp : 021-7866732
  • Fax : 021-7866731
  • Email : panitia@osnpertamina.com
  • CP : Ering Setiyono (Mr) HP. 08979365879 ,
  • CP : Rola Elmira (Mrs) HP. 081310002088,
  • CP : Dedy Kurniawan (Mr) HP. 08568946591
Atau di Perguruan Tinggi Mitra di masing-masing Daerah
Kunjungi juga website resminya di : osnpertamina.com