Lomba Inovasi Teknologi Lingkungan 2013

Lomba Inovasi Teknologi Lingkungan (LITL) merupakan lomba inovasi di bidang lingkungan berskala nasional yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya.
LITL merupakan acara tahunan dan di tahun 2013 ini memasuki pelaksanaan yang ketujuh. (info LITL 2012 baca di sini)

Tema LITL tahun ini adalah “Green Living: Think, Plan and Action for Indonesia”.
Mau tahu ada lomba apa aja?.
Yuk simak infonya di bawah ini:

1. LKTIN (Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional) Kategori PT
Deadline Pendaftaran 1 Feb 2013
Tema
“Green Living: Think, Plan and Action for Indonesia”
Sub Tema untuk PT :

  • Sanitasi dan Air Bersih
  • Agroekoteknologi
  • Eco-Building Materials Sasaran : Mahasiswa Perguruan Tinggi se-Indonesia
2. LKTIN (Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional) Kategori SMA atau Sederajat
Deadline Pendaftaran 1 Feb 2013
Tema
“Green Living: Think, Plan and Action for Indonesia”
Sub Tema untuk SMA/sederajat :

  • Konsep Eco-School
  • Konsep Eco-Traditional Market 
  • Sasaran : Siswa SMA atau sederajat se-Indonesia
3. Eco-Challenge! (Cerdas Cermat)
Deadline Pendaftaran 8 maret 2013
Sasaran : Siswa SMA sederajat se-Gerbang Kertasusila

4. Lomba Fotografi
Deadline Pendaftaran 1 Feb 2013
Tema : Earthtitude
Sasaran : Masyarakat umum se-Indonesia


Alur Pendaftaran
1) Menentukan jenis dan tema lomba yang akan diikuti
2) Membayar uang pendaftaran lomba pada rekening :
3) Mengisi form pendaftaran pada blog LITL 2013 : litlenviro2013.blogspot.com
4) Mengupload berkas yang dibutuhkan (bukti pembayaran, KTM dan lain-lain sesuai ketentuan) pada blog tersebut.
5) Mengirimkan (submit) formulir pendaftaran.

Total Hadiah : Puluhan Juta Rupiah

Informasi selengkapnya mengenai lomba dapat dibaca pada buku panduan (bisa didownload di litlenviro2013.blogspot.com )
Contact Person : Adel 085731203277, Icha 085733625300
Info kiriman bima krida via twitter.
NB ! Silahkan Copy paste, dengan tetap mencantumkan sumber ke info-lomba.com juga. Trims :-) Follow twitter kami: @infolomba_indo