Deadline: 21 Juli 2013
Penyelenggara: Kelompok Ilmiah Siswa SMAN 1 Denpasar
Tema Kegiatan:
"Melalui Lomba Debat XIII KISS~1 Denpasar, Kita Tingkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan Sehingga Tercipta Generasi Muda yang Cerdas, Rasional dan Mampu Bersaing di Era Globalisasi"
Ketentuan Peserta:
- Masing–masing SMP berhak mengirim wakilnya minimal 1 regu dan maksmimal 3 regu.
- Peserta diwajibkan hadir 30 menit sebelum lomba dimulai untuk mendaftar ulang.
- Peserta diwajibkan mengenakan pakaian identitas sekolah masing-masing.
- Peserta diwajibkan mengumpulkan foto hitam putih/berwarna 3 x 4 (2 buah) dan melampirkan daftar prestasi (bila ada).
- Apabila pada saat lomba, regu peserta telah dipanggil 5 kali dalam kurun waktu 3 menit tetapi belum hadir di tempat perlombaan tanpa alasan yang tepat, maka regu tersebut akan didiskualifikasi.
- Peserta diharapkan tertib selama mengikuti lomba.
- Peserta diharapkan untuk saling menghargai dan menghormati peserta lainnya.
- Peserta diijinkan membawa pendukung, dan para pendukung diharapkan untuk tertib pada saat menyaksikan lomba.
- Setiap regu harus didampingi oleh seorang pendamping
- Peserta diwajibkan menaati peraturan-peraturan diatas.
- Peserta yang dianggap menyalahi peraturan-peraturan tersebut akan diberi peringatan, dikenakan sanksi, dan pada tahap tertentu panitia dapat melakukan didiskualifikasi pada peserta tersebut.
Hadiah dan Penghargaan:
Juara 1: Piala tetap + Piagam penghargaan + Uang tunai.
Juara 2: Piala tetap + Piagam penghargaan + Uang tunai.
Juara 3: Piala tetap + Piagam penghargaan + Uang tunai.
The Best Speaker: Piagam penghargaan
Waktu dan Tempat Pelaksanaan:
Selasa, 30 Juli 2013 di Ruang Multimedia SMAN 1 Denpasar
Informasi:
Pramana - 085792728334
Lia - 081239399857
Website: empatbesar2013.blogspot. com